Membongkar Gurita Cikeas adalah buku kontroversi karangan George Junus Aditjondro – Seorang Guru Besar Sosiologi dari Universitas NewCastle Australia – yang berisi tentang bisnis-bisnisĀ Keluarga SBY dan Kasus Bank Century. Pada awal diluncurkan sampai sekarang buku Membongkar Gurita Cikeas ini sangat sulit ditemukan di toko buku apalagi di toko emas ha iehiehie…. Ada yang mengatakan […]